Punya Diabetes, Bolehkah Ikut Puasa? Begini Aturannya Menurut Dokter

Jakarta – Diabetes merupakan salah satu penyakit komorbid yang memperparah dampak COVID-19. Menyambut Ramadhan di tengah pandemi, puasa rupanya bisa menjadi langkah baik bagi para pengidap diabetes, namun dengan syarat dan kondisi tertentu. Apa kata dokter? “Kalau mereka yang gula darahnya sudah terkontrol saat berpuasa kecenderungannya gula darahnya semakin terkontrol lagi. Kalau Read More…