Manfaat Hazelnut bagi Tubuh

Hazelnut adalah kacang yang dipanen dari pohon Hazel. Di balik rasanya yang manis dan gurih, hazelnut juga kaya akan nutrisi yang membawa banyak manfaat bagi kesehatan. Meski masih cenderung jarang, hazelnut bisa ditemukan di beberapa supermarket di Indonesia. Kacang bebentuk bulat ini bisa langsung Anda konsumsi sebagai pilihan camilan sehat atau bisa juga dicampur dengan berbagai macaRead More…

5 Pilihan Makanan untuk Penderita Maag Kronis

Ada beberapa pilihan makanan untuk penderita maag kronis yang bisa dikonsumsi. Jenis makanan tersebut diketahui mampu meredakan gejala maag kronis sekaligus mencegahnya kambuh kembali. Nah, apa saja makanan yang dapat dikonsumsi? Yuk, ketahui lebih jauh di artikel berikut. Sakit maag kronis mengharuskan penderitanya lebih selektif dan hati-hati dalam memilih makanan. Pasalnya, gejala maag krRead More…

Mengenal lebih jauh Mengenai Kelebihan dan Kekurangan Telur Bebek

Telur bebek merupakan salah satu sumber protein yang banyak digemari. Di balik kelezatannya, ada kelebihan dan kekurangan telur bebek dari segi nutrisi yang penting untuk diketahui. Selain mengandung protein, lemak, dan karbohidrat, telur bebek juga mengandung multivitamin dan mineral. Misalnya, vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin E, vitamin D, folat, selenium, kalsium, zat besi, magnesiuRead More…

Manfaat Oatmeal untuk Kesehatan

Manfaat oatmeal bagi kesehatan tubuh sangatlah banyak. Beragam kandungan nutrisi penting di dalamnya menjadikan oatmeal sangat baik untuk dikonsumsi sehari-hari sebagai menu sarapan yang lezat dan menyehatkan. Oatmeal terbuat dari oat yang direbus bersama dengan air atau susu. Oat (Avena sativa) diklaim sebagai salah satu biji-bijian tersehat di dunia yang bebas gluten daRead More…

Manfaat Wasabi untuk Kesehatan Tubuh

Pecinta makanan Jepang tentu tidak asing dengan wasabi. Di balik rasanya yang pedas dan aromanya yang tajam, manfaat wasabi tidaklah sedikit. Beragam nutrisi yang terkandung di dalamnya ternyata baik untuk kesehatan tubuh. Wasabi berasal dari tanaman Eutrema japonicum, yaitu sejenis sayuran yang masih tergolong dalam kubis-kubisan. Di Jepang, tanaman ini dapat tumbuh liar di sepanjang aliranRead More…

5 Manfaat Minyak Wijen untuk Kesehatan dan Kecantikan

Penggunaan minyak wijen untuk memasak bukanlah hal yang baru. Namun, siapa sangka minyak wijen memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh? Untuk mengetahui lebih banyak manfaat minyak wijen bagi kesehatan, simak artikel ini. Minyak wijen merupakan minyak nabati yang terbuat dari ekstrak biji wijen. Minyak wijen telah lama menjadi salah satu minyak yang popular untuk memasak karena rasanya yangRead More…

5 Manfaat Teh Putih untuk Kesehatan Tubuh

Teh putih atau white tea adalah teh yang berasal dari tanaman yang sama seperti teh hijau, yaitu Camellia sinesis. Meski berasal dari tanaman yang sama, teh putih diambil dari kuncup dan daun teh muda dengan metode pengolahan yang berbeda sehingga menghasilkan rasa dan aroma yang unik. Manfaat teh putih untuk kesehatan tubuh telah dikenal sejak ribuan tahun silam. Teh ini meruRead More…

6 Manfaat Daun Katuk selain melancarkan produksi ASI

Manfaat daun katuk paling populer adalah sebagai pelancar ASI tradisional. Berkat manfaatnya tersebut, tak sedikit ibu menyusui yang kerap mengonsumsi daun ini. Padahal, selain melancarkan produksi ASI, masih banyak manfaat daun katuk lainnya bagi kesehatan. Daun katuk (Sauropus androgynous) dapat dikenali dari daunnya yang berbentuk kecil dan berwarna hijau gelap, disertai corak keperakan di bagRead More…

Seputar Multivitamin Bagi Kesehatan Tubuh

Banyak orang memilih untuk mengonsumsi multivitamin agar kebutuhan nutrisi tubuhnya tetap terpenuhi. Tak hanya mencukupi asupan nutrisi, multivitamin juga baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan mencegah berbagai penyakit. Multivitamin adalah salah satu jenis suplemen yang paling banyak dikonsumsi. Karena ragam kandungan vitamin dan mineral yang ada di dalamnya, multivitamin dipercRead More…

Beragam Manfaat Susu Skim yang Rendah Lemak dan Kalori

Susu skim bisa juga disebut dengan susu bebas lemak atau rendah lemak dan kalori. Meski kandungan lemaknya berkurang, tapi susu skim tetap memiliki kandungan nutrisi yang sama dengan susu utuh biasa, baik dari kandungan kalsium, vitamin D dan protein. Biasanya susu skim sangat baik dikonsumsi oleh mereka yang memiliki kelebihan berat badan atau yang sedang menjaga berat badan. Sedangkan, susRead More…