Beragam Manfaat Vitamin B bagi Kesehatan

Salah satu manfaat vitamin B bagi tubuh yang paling dikenal adalah membantu tubuh menghasilkan energi serta mendukung pertumbuhan dan perkembangan sel tubuh. Di samping itu, masih ada banyak manfaat vitamin B lainnya penting untuk Anda ketahui. Vitamin B terdiri dari 8 jenis dan keseluruhan vitamin B ini disebut dengan vitamin B kompleks. Masing-masing jenis vitamin B memiliki manfaat tersendiri Read More…

Manfaat Salak untuk Kesehatan

Di balik kulitnya yang menyerupai sisik, manfaat salak bagi kesehatan ada beragam. Dengan mengonsumsi salak, Anda bisa memperkuat sistem imunitas tubuh dan menangkal radikal bebas sambil menikmati rasa manis dan kerenyahannya. Manfaat salak bagi kesehatan dapat diperoleh karena buah satu ini tidak hanya mengandung karbohidrat dan serat yang tinggi, tapi juga mengandung beragam vitamin dan mineralRead More…